Code Enkripsi Deskripsi Sederhana PHP
Selamat siang untuk semua.. Pada Tutorial kali ini kita akan membahas Cara Membuat Enkripsi dan Deskripsi dengan PHP. . Secara sederhana, enkripsi adalah mengubah (meng-kode-kan) sebuah pesan yang dapat dimengerti manusia menjadi sulit atau bahkan tidak dapat dimengerti oleh manusia. Tujuannya adalah untuk menjaga kerahasiaan pesan tersebut. sementara itu Deskripsi PHP merupakan kebalikan dari Enkripsi yaitu mengambalikan ke kode semula
Berikut Code Sederhana Enkripsi dan De
<?php
$input=$_POST["input"];
$key = array(
'a' => '~',
'i' => '$',
'u' => '^',
'e' => '#',
'o' => '+',
'A' => '!',
'I' => '%',
'U' => '_',
'E' => '=',
'O' => '*'
);
// Jika ingin membuat menjadi lowercase
// $input = strtolower($input);
// Subtitusi kode
$output = str_replace(array_keys($key), $key, $input);
// Menampilkan output
echo $output;
?>
<form action="" method="post">
<textarea name="input" cols="30" rows="8"></textarea>
<input type="submit" value="Encrypt!" />
</form>
Nah.. Silahkan simpan di text editor, simpan dengan nama apa saja.php dan jalankan lewat localhost di browser anda..
NB : code berikut ini adalah code yang digunakan jika ingin mengembalikannya ke bentuk semula
// Dekripsi
$output = str_replace($key, array_keys($key), $input);