Membuat Redirect Halaman Di Website
Lama sudah admin tidak menulis artikel.. Judul artikel kali ini yaitu Cara Membuat Script Redirect Halaman pada PHP HTML dan Javascript , Redirect merupakan suatu istilah "perpindahan" , dimana intinya kita membuat script yang dapat melakukan perpindahan halaman baik pada halaman dalam 1 website atau ke website (alamat) lain.
Script Redirect URL Website
Macam-macam cara dapat kita lakukan untuk me-redirect halaman kita, nah pada tutorial dibawah ini admin akan menjelaskan beberapa cara yang dapat kita gunakan untuk melakukan redirect URL halaman website :
ex :
1. Meta HTTP Equip Refresh [HTML]
<meta http-equiv="refresh" content="2;url=http://urltujuan.com/">
Script diatas akan meredirect ke http://urltujuan.coml dengan delay selama 2 detik. Bisa diset sesuai dengan
Note : Secara Umum jika kita aplikasikan kedalam kode HTML , script diatas akan diTempatkan diatas code </head> , Namun ini juga bisa dilakukan di script PHP , contoh :
anggaplah kita mempunyai kuery seperti dibawah ini , dan perhatikan script redirect nya :
$query = mysql_query("DELETE FROM data_buku WHERE id='$id'", $konek);
if ($query) {
echo "<script>alert('Data berhasil dihapus')</script>";
echo "<meta http-equiv='refresh' content='0; url=?page=buku'>";
}
2. Header Location
<?php
header('Location: http://urltujuan.com');
?>
Contoh :
<?php header('location:http://www.suckittrees.com'); ?>
3. Window Location
<script>alert('Login Berhasil');window.location='http://urltujuan.com'</script>
Window location telah diadakan sendiri pada javascript dan keguna’an untuk redirect page, kode tersebut dapat kamu pasang antara body tags & akan berjalan otomatis.